Terbit
30/4/2022
Asyik Ngobrol dengan Para Portir di Stasiun Cirebon
Ganjar sempat bertanya tentang warung makan di pojok stasiun yang menyajikan ikan wader langganannya.

GUBERNUR Jawa Tengah Ganjar Pranowo ikut mudik bersama dengan kereta api kelas ekonomi Tawang Jaya Premium pada Jumat (29 April 2022). Dalam kesempatan berhenti karena harus menunggu kereta eksekutif Bromo Anggrek, Ganjar menyempatkan diri ngobrol dengan para portir.
Ia sempat bertanya tentang warung makan di pojok stasiun yang menyajikan ikan wader langganan dirinya. Namun, kini warung itu sudah tidak ada. "Pas kereta berhenti kayak gini, saya lari ke sana beli dan masuk lagi. Itu enak sekali nasi ikan wadernya," ujarnya.[]
Baca selengkapnya di
Detik.com